Monday, February 19, 2024

Rekrutmen Lowongan Kerja PT Pelita Air Service (Pelita Air) Februari 2024

Monday, February 19, 2024
Loker BUMN 45 adalah situs jaringan penyedia informasi dan berita Lowongan Kerja BUMN teraktual dan terfaktual. Loker BUMN 45 didirikan sejak 2 Maret 2017. Situs Loker BUMN 45 ini ditujukan kepada para pencari kerja khususnya para Sobat 45 (sebutan bagi para pencari kerja yang aktif di situs dan sosial media Loker BUMN 45). Seiring berjalannya waktu, dalam penyampaiannya Loker BUMN 45 telah melakukan rombakan-rombakan baik sosial media maupun situs. Hal ini ditujukan untuk kenyamanan para Sobat 45 dalam mengakses lowongan kerja serta meningkatkan pengalaman pengunjung laman menjadi lebih baik lagi. Besar harapan kami agar para Sobat 45 dapat segera bergabung dan menjadi bagian dari karyawan pemerintah seperti apa yang semua dambakan dan impikan. Oleh karena itu, dukung terus kami dalam penyampaiannya dengan cara share setiap lowongan terbaru untuk turut serta membangun situs Loker BUMN 45.
Dengan bangga pada kesempatan terbaik ini kami mempersembahkan lowongan kerja kepada para Sobat 45 guna menjadi bagian dari putra-putri terbaik bangsa untuk turut serta bergabung dan mengabdi menjadi bagian dari karyawan PT Pelita Air Service (Pelita Air) dengan kualifikasi kriteria karyawan sebagai berikut:






1. Budget Monitoring Assistant Manager
Deskripsi Pekerjaan:
  • Memonitor dan mengevaluasi penyusunan laporan realisasi anggaran biaya operasional.
  • Memonitor dan mengevaluasi penyusunan laporan realisasi anggaran biaya investasi.
  • Memonitor dan mengevaluasi penyusunan draft laporan realisasi RKAP.
  • Memonitor dan mengevaluasi informasi penting yang dibutuhkan pihak manajemen.
  • Memonitor dan mengevaluasi informasi penting yang dibutuhkan Induk Perusahaan (Holding).
  • Memonitor dan mengevaluasi pelaksanaan action plan di fungsi Budget Monitoring.

Persyaratan:
  • Pria/Wanita
  • S1 jurusan Manajemen Keuangan/Akuntansi.
  • Usia maksimal 40 tahun.
  • Memiliki pengalaman di bidang Budgeting Planning & Forecasting minimal 5 tahun.
  • Minimal TOEIC 500.
  • Memiliki kemampuan leadership, komunikasi, dan negosiasi.
  • Memiliki jaringan yang luas dalam menangani proses bisnis
  • Budgeting Planning & Forecasting.

2. Budget Monitoring Sr. Analyst
Deskripsi Pekerjaan:
  • Menyusun laporan realisasi anggaran biaya operasional.
  • Menyusun laporan realisasi anggaran biaya investasi.
  • Menyusun draft laporan realisasi RKAP.
  • Menyusun informasi penting yang dibutuhkan pihak manajemen.
  • Menyusun informasi penting yang dibutuhkan Induk Perusahaan (Holding).
  • Menyusun action plan di fungsi Budget Monitoring.

Persyaratan:
  • Pria/Wanita
  • S1 jurusan Manajemen Keuangan/Akuntansi.
  • Usia maksimal 30 tahun.
  • Memiliki pengalaman di bidang Budgeting Planning & Monitoring 0-3 tahun.
  • Minimal TOEIC 500.
  • Memiliki kemampuan leadership, komunikasi, dan negosiasi.
  • Memiliki jaringan yang luas dalam menangani proses bisnis Budgeting Planning & Forecasting.

3. Budget Planning & Forcasting Assistant Manager
Deskripsi Pekerjaan:
  • Memonitor dan mengevaluasi penyusunan materi kinerja usulan anggaran biaya operasional.
  • Memonitor dan mengevaluasi usulan dan prognosa RKAP secara konsolidasi.
  • Memonitor dan mengevaluasi penyusunan draft buku RKAP.
  • Memonitor dan mengevaluasi informasi penting yang dibutuhkan pihak manajemen.
  • Memonitor dan mengevaluasi kebutuhan informasi yang dibutuhkan Induk Perusahaan (Holding).
  • Memonitor dan mengevaluasi pelaksanaan action plan di fungsi Budget Planning & Forecasting.

Persyaratan:
  • Pria/Wanita
  • S1 jurusan Manajemen Keuangan/Akuntansi.
  • Usia maksimal 40 tahun.
  • Memiliki pengalaman di bidang Budgeting Planning & Forecasting minimal 5 tahun.
  • Minimal TOEIC 500.
  • Memiliki kemampuan leadership, komunikasi, dan negosiasi.
  • Memiliki jaringan yang luas dalam menangani proses bisnis Budgeting Planning & Forecasting.

4. Management Accounting Sr. Analyst
Deskripsi Pekerjaan:
  • Menghitung biaya pokok produksi.
  • Menghitung nilai persediaan.
  • Melakukan actual costing.
  • Menyusun PL per segment.
  • Menyusun informasi penting yang dibutuhkan manajemen.
  • Menyusun action plan di fungsi Management Accounting.

Persyaratan:
  • Pria/Wanita
  • S1 jurusan Manajemen Keuangan/Akuntansi.
  • Usia maksimal 30 tahun.
  • Memiliki pengalaman di bidang
  • Management Accounting 0-3 tahun.
  • Minimal TOEIC 500.
  • Memiliki kemampuan leadership, komunikasi, dan negosiasi.
  • Memiliki jaringan yang luas dalam menangani proses bisnis Management Accounting.

5. Instructor CCP Pilot AW139
Requirements:
  • Maximum age 50 years.
  • Airline Transport Pilot (ATP) License with IFR type rating in proposed Helicopters type.
  • Total 2000 hours on helicopters of which at least 1500 hours in command.
  • 350 hours PIC in multi turbine engine helicopters.
  • 200 hours PIC on Helicopters AW139 type and series.
  • 30 hours PIC on Helicopters AW139 type and series in the last 90 days
  • 250 hours instrument flight time.
  • At least 300 hours experience in offshore operations.
  • Pilot Training Instructor/Company Check Pilot on Helicopter AWI 39 type and series.
  • No record/history in any serious incident and/or accident in last 5 years.
  • Shall have successfully completed every 6 (six) month an initial or recurrent training program as required by CASR.
  • Pilot training instructor and or check pilot shall have successfully completed manufacturer approved specialized training for every 12 months for initial or recurrent flight instructor/check pilot training.

6. Experienced Pilot AW139
Requirements:
  • Maximum age 50 years.
  • Airline Transport Pilot (ATP) License with IFR type rating in proposed Helicopters type.
  • Total 2000 hours on helicopters of which at least 1500 hours in command.
  • 350 hours PIC in multi turbine engine helicopters.
  • 200 hours PIC on Helicopters AWI 39 type and series.
  • 30 hours PIC on Helicopters AWI 39 type and series in the last 90 days.
  • 250 hours instrument flight time.
  • At least 300 hours experience in offshore operations.
  • No record/history in any serious incident and/or accident in last 5 years.
  • Shall have successfully completed every 6 (six) month an initial or recurrent training program as required by CASR.

Pilot shall have successfully completed manufacturer approved specialized training for every 12 months for initial or recurrent flight/check pilot training.


Apabila anda tertarik untuk melamar pekerjaan ini, silakan ikuti prosedur berikut klik






Note : Rekrutmen ini gratis dan tidak dipungut biaya apapun. Hati-hati terhadap segala tindak penipuan!